Spesifikasi Lengkap dan Harga Asus Taichi 21

Spesifikasi Lengkap dan Harga Asus Taichi 21 - Asus kini telah meluncurkan lagi produk terbarunya. dengan nama Asus Taichi 21 yang merupakan Notebook mempunyai perpaduan yang sempurna karena telah memadukan antara notebook dan tablet yang menggunakan dua model layar belakang dan depan yang sering biasa disebut dengan Ultrabook. dan kedua dari layar itu bisa di operasikan pada waktu yang bersamaan. Asus meluncurkan seri terbarunya karena ingin menghadirkan kepuasan dalam berkomputasi. terutama, asus ingin selalu berjaya di pasaran Notebook internasional dan menjadi yang teratas.

Asus Taichi 21 ini memiliki performa yang fantastis, karena Asus telah memasangkan Prosesor yang sangat canggih dan modern yaitu Intel Core i7-3517U generasi yang ke-3. tentunya dengan menghadirkan prosesor canggih otomatis sistem kinerjanya pun akan lebih cepat dan optimal dalam melakukan pengoperasian dalam sistem.

Asus Taichi 21 ini telah memiliki Sistem operasi (OS) Windows 8 asli. dan tergantung anda bila anda ingin mengganti sistem operasinya ke berbeda windows maka anda harus menginstalasi windows oleh sendiri hehe. chipsetnya pun menggunakan Intel QS77 Express. penasaran dengan harganya? harganya pun secanggih dengan spesifikasinya, karena harga dari Asus Taichi ini 16 juta rupiah. waw, sangat mahal sekali, tetapi jangan ragu dengan harganya, karena harga sebuah Notebook ini membuat kepuasan sendiri bagi anda yang menggunakannya.


 
Spesifikasi dari Asus Taichi 21:

Tipe:
ASUS TAICHI 21

Dimensi:
Ukuran Bodi 30.66 X 19.93
Berat 1.25 Kg

Layar:
Ukuran 11,6 Inci dengan IPS Touch Screen FHD Resolusi 1920x1080
Corning Glass Inside

Prosesor:
Intel Core i7-3517U Generasi ke 3 (Turbo up to 3.0GHz, 4MB)

Chipset:
Intel QS77 Express

Sistem Operasi:
Windows 8 Asli

Memori:
DDR3 1600 MHz 4GB of RAM

VGA card:
Intel HD Graphics 4000

Kapasitas Hardisk:
256GB SSD

Kamera:
HD Web Camera

Konekitivitas:
USB 3.0 Ya
Bluetooth 4.0 Ya
Wi-Fi Ya

Belum ada Komentar untuk "Spesifikasi Lengkap dan Harga Asus Taichi 21"

Posting Komentar

Iklan Postingan atas

Iklan Tengah Postingan

Iklan Tengah Postingan 2

Iklan Bawah Postingan 3