Manfaat Limbah Industri Teh

Teh menjadi salah satu jenis bahan minuman yang dapat diolah menjadi berbagai jenis olahan minuman yang menjadi salah satu pilihan favorit bagi masyarakat Indonesia dan dunia, di negara jepang sebagian besar penduduk jepang menjadikan teh sebagai minuman wajib setiap hari yang sangat menyehatkan bagi tubuh, kandungan antidioksida pada teh mampu menjaga imun dan kekebalan tubuh.
Saat ini dapat ditemui beberapa jenis teh, yaitu;

1. White tea
Teh putih terbuat dari pucuk teh muda, dan tidak menggunakan pertisida dalam proses penanaman dan pemeliharaan, sampai teh dapat dipanen sehingga menghasilkan rasa yang nikmat saat diseduh, kandungan kafein dalam teh putih sangat redah yaitu 15 % yang menjadikan teh putih banyak dicari penikmat teh selain rasanya yang nikmat, Teh putih memiliki keunggulan salah  satunya kandungan anti kangker yang paling ampuh jika dikonsumsi rutin setiap hari. 

2. Ooolong tea
Teh Ooolong dan teh hitam memiliki cita rasa yang hampir sama, karna proses pengolahan yang dilakukan lebih pendek dari teh putih, teh Ooolong memiliki tinggkat kafein yang lebih rendah dari teh hitam

3. Flavored tea
Teh flavored memiliki cita rasa yang sedikit berbeda dari teh biasa karna sudah di padu padankan dengan berbagai jenis tanaman lain seperti kayu manis, melati dan lavender yang mampu menambah minat untuk menikmati teh.

4. Black tea
Jenis Teh ini banyak disebut teh merah yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia, harus diingat teh hitam memiliki tinggkat kafein sangat tinggi, sangat tidak dianjurkan bagi penderita darah tinggi.

Sejalan dengan kemajuan tegnologi yang berkembag pesat, sudah banyak varian teh yang diproduksi dan dibungkus dalam kemasan sehingga dapat dinikmati dimana saja, kandungan antidioksida, asam amino, flouride, quercetin mampu memenuhi kebutuhan tubuh untuk menghasilkan tubuh yang sehat.

Manfaat mekonsumsi teh secara rutin

1. Menjadi minuman anti kangker yang mampu memperkecil angka penderita kangker.
2. Menjadikan fikiran tenang karna zat  Zat yang terkandung dalam teh mampu menenangkan fikiran menjadi rilexk
3. Sebagai minuman penyeimbang program diet, anti agein yang terdapat dalam teh mencegah berat badan yang berlebih
4. Baik bagi penderita diabetes
5. Anti alergi

Setelah mengetahui kandungan yang sangat bermanfaat pada teh, saatnya Anda harus mengetahui manfaat dari limbah hasil industri teh

Manfaat Limbah Hasil Industri Teh

Tidak banyak orang yang mengetahui limbah dari Industri teh, dapat dijadikan pupuk organik bagi tanaman palawija dan bunga yang belum terolah dengan maksimal, limbah Industri teh yang disebut boya tersebut terbagi menjadi dua bagian.

  • Boya basah
Kandungan air pada boya basah lebih tinggi, karna dihasilakan dari proses penggulungan Teh, untuk pemanfaatan boya basah tidak bisa lansung digunakan, karna kadar air yang tinggi dapat menjadikan tanaman busuk, lakukan pengeringan selama seminggu sebelum boya digunakan untuk memupuk palawija.


  • Boya kering
Boya kering memiliki testur yang lebih halus dari boya basah, memiliki bau yang lebih pekat, banyak digunakan masyarakat menjadi pupuk bunga.

Limbah Industri teh lainya adalah limbah cair dari pencucian alat alat pengolahan teh yang menggunakn soda api, jumlah limbah cair lebih sedikit dibandingkan limbah lainya karna pencucian alat alat pengolahan dilakukan sekali seminggu. Sejuta manfaat yang dapat dinikmati dari Teh, mulai dari khasiat dari minuman teh, sampai dengan limbah Industri Teh yang dapat dijadikan pupuk organik.

Belum ada Komentar untuk "Manfaat Limbah Industri Teh "

Posting Komentar

Iklan Postingan atas

Iklan Tengah Postingan

Iklan Tengah Postingan 2

Iklan Bawah Postingan 3